Program Sarjana

Pendaftaran Program Sarjana

Jurusan AGB Faperta Unmul membuka pendaftaran sesuai dengan jadwal yang ditetapkan bersama oleh Univerisitas Mulawarman.

Lebih lanjut tentang jadwal pendaftaran dijelaskan dalam laman pendaftaran program sarjana Universitas Mulawarman.

 

Panduan Menjadi Mahasiswa AGB

Menjadi mahasiswa Jurusan AGB Faperta Unmul adalah idaman bagi banyak calon mahasiswa, karena prestasi yang ditorehkan oleh jurusan ini cukup banyak.  Beberapa tautan tentang kegiatan mahasiswa dapat diakses di laman:

 

Kurikulum Program Sarjana

Jurusan AGB pada saat ini menggunakan kurikulum AGB 2010 dan telah direncanakan untuk mulai menerapkan kurikulum berbasis KKNI pada Tahun Ajaran 2017/2018, dimana sebelumnya telah dilaksanakan Workshop terkait penerapan kurikulum berbasis KKNI pada tahun 2015.

Tabel data seluruh mahasiswa reguler(1) dan lulusannya dalam lima tahun terakhir

Tahun Akademik

Daya Tampung

Jumlah Calon Mahasiswa Reguler

Jumlah Mahasiswa Baru

Jumlah Total Mahasiswa

Jumlah Lulusan

IPK Lulusan Reguler

Persentase Lulusan Reguler dengan IPK :

Ikut Seleksi

Lulus Seleksi

Regular bukan Transfer

Transfer (3)

Reguler bukan Transfer

Transfer (3)

Reguler bukan Transfer

Transfer (3)

Min Rat Mak

< 2,75

2,75-3,50

> 3,50

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) (13) (14) (15) (16)
T-4 100 135 104 88 408 37 2,62 3,23 3,68 2,04 87,76 10,20
T-3 100 148 137 107 430 49 2,60 3,18 3,71 10,71 75,00 14,29
T-2 100 400 361 344 725 28 2,67 3,23 3,76 8,57 68,57 22,86
T-1 100 187 154 146 787 59 2,70 3,22 3,91 1,69 79,66 18,64
T-S 100 149 127 126 750 61 2,39 3,24 3,75 5,56 72,22 22,22
Jumlah 600 1146 966 877            

Catatan:

Min: IPK Minimum; Rat:IPK Rata-rata; Mak:IPK Maksimum

(1)  Mahasiswa program reguler adalah mahasiswa yang mengikuti program pendidikan secara penuh waktu (baik kelas pagi, siang, sore, malam, dan di seluruh kampus).

(2)  Mahasiswa program non-reguler adalah mahasiswa yang mengikuti program pendidikan secara paruh waktu.

(3)  Mahasiswa transfer adalah mahasiswa yang masuk ke program studi dengan mentransfer mata kuliah yang telah diperolehnya dari PS lain, baik dari dalam PT maupun luar PT.

(4)   Mahasiswa dari Program Studi Agribisnis

(5)   Mahasiswa dari Program Studi Agribisnis dan Konsentrasi Penyuluhan Pertanian

 

SOP JURUSAN AGRIBISNIS